lensaperjalanan.com – Cilok Teh Ungu bukan sekadar jajanan kaki lima biasa. Kuliner khas Cimahpar, Bogor ini mencuri perhatian karena rasa unik dan kisah sukses Teh Nina, sang penjual. Dalam sehari, cilok ini bisa laku hingga ribuan butir. Hebatnya, pelanggan bahkan pernah membawanya sampai ke Makkah. Jajanan sederhana ini membuktikan bahwa makanan rumahan pun bisa punya …
