Showing: 1 - 8 of 8 RESULTS
Jakarta Traveling

10 Destinasi Wisata di Indonesia yang Viral di TikTok

Lensaperjalanan.com – Sebagai negara terindah di dunia, Indonesia punya banyak sekali destinasi wisata menarik. Beberapa di antaranya sangat populer atau bahkan pernah viral di media sosial khususnya TikTok. Kehadiran media sosial sangat membantu promosi wisata setiap daerah. Lewat media sosial, lokasi yang sebelumnya tidak dikenal orang bisa mendadak jadi populer sampai ke mancanegara jika berhasil …

Martabak Telur Brutal di Tebet: Gurih, Tebal, dan Penuh Kejutan!
Jakarta Kuliner Tebet

Martabak Telur Brutal di Tebet: Gurih, Tebal, dan Penuh Kejutan!

lensaperjalanan.com – Martabak telur brutal di Tebet menawarkan sensasi kuliner yang unik dengan isian melimpah dan rasa yang kaya. Dengan kulit yang renyah, telur yang lembut, serta tambahan rendang dan daun bawang yang melimpah, martabak ini menjadi pilihan sempurna bagi pecinta makanan gurih dan bertekstur. Ditambah dengan kuah cuka segar yang memperkaya cita rasa, martabak …

Healing Jakarta Jakarta Barat

Rekomendasi Tempat Wisata Saat Bulan Puasa Cocok Dikunjungi

Lensaoerjalanan.com – Bulan puasa merupakan bulan yang penuh berkah, meski diwajibkan untuk menahan diri dari godaan lapar dan haus, bukan berarti kita hanya berdiam diri bermalas – malasan di dalam rumah. Banyak kegiatan yang dapat seseorang lakukan di bulan Puasa seperti semakin rajin dan taatnya beribadah, beramal, dan masih banyak lagi. Dengan berlibur di bulan …

Sop Iga Legendaris di BSD: Lezat, Terjangkau
BSD Jakarta Kuliner Tangerang

Sop Iga Legendaris di BSD: Lezat Dan Terjangkau

lenssaperjalanan.com – Di jantung BSD, terdapat sebuah warung makan legendaris yang telah menyajikan sop iga lezat selama lebih dari 30 tahun. Sop Iga Ibu Hajiati terkenal dengan cita rasanya yang khas, kuah kaldunya yang kaya, serta potongan iga yang empuk dan lumer di mulut. Dengan harga yang terjangkau, tempat ini menjadi favorit para pecinta kuliner, …

Jakarta Jakarta Selatan Kuliner

Rekomendasi 9 Destinasi Wisata Kuliner Bulan Ramadan Terbaik

Lensaperjalanan.com – Selain momen untuk mengumpulkan amal ibadah, bulan suci Ramadan juga terkenal sebagai momen di mana berbagai kuliner khas dan unik bermunculan. Sehingga menjadikannya waktu yang tepat untuk berwisata kuliner. Tertarik mencoba wisata kuliner di bulan puasa kali ini? Yuk, cari tahu berbagai spot wisata kuliner Ramadan terbaik di Indonesia berikut! 1. Pasar Pabukoan – Padang Untuk Toppers …

Jakarta Kuliner

Lezat dan Meriah! 9 Tempat Berburu Takjil Terpopuler di Jakarta Saat Ramadan

Jakarta, Lensa Perjalanan – Ramadan telah tiba! Waktunya menikmati tradisi berburu takjil yang selalu dinantikan oleh warga Jakarta. Menjelang berbuka puasa, jalanan ibu kota dipenuhi dengan deretan pedagang kaki lima yang menyajikan berbagai hidangan khas Ramadan, mulai dari kolak, bubur sumsum, es teler, hingga aneka gorengan yang menggugah selera. Bagi kamu yang ingin menikmati pengalaman …

Tempat bukber Jakarta Pusat
Jakarta Kuliner

8 Rekomendasi Tempat Bukber di Jakarta Pusat – No. 7 Pasti Bikin Betah!

Buka puasa bersama (bukber) menjadi salah satu tradisi yang dinanti saat Ramadan. Selain menikmati hidangan lezat, momen ini juga menjadi ajang untuk mempererat tali silaturahmi, terutama bagi keluarga yang jarang berkumpul karena kesibukan masing-masing. Untuk menjadikan acara bukber semakin berkesan, memilih Tempat bukber Jakarta Pusat yang nyaman dan sesuai dengan selera keluarga tentu menjadi hal …

Jakarta Kuliner

8 Tempat Ngabuburit Favorit di Jakarta yang Wajib Dikunjungi Saat Ramadan

Menunggu waktu berbuka puasa atau ngabuburit menjadi tradisi yang dinantikan setiap bulan Ramadan. Suasana sore yang semakin hidup menjelang magrib membuat momen ini terasa lebih menyenangkan, baik saat sendirian, bersama teman, maupun keluarga. Di Jakarta, ada banyak pilihan tempat ngabuburit yang bisa dikunjungi. Dari taman hijau yang asri, kawasan bersejarah, hingga pusat kuliner khas Ramadan …